CARA KONFIGURASI MIKROTIK DI WINBOX
Praktikum Mikrotik Dasar Mapel :Perencanaan dan Pengalamatan Jaringan Guru Study :Dermawan Hidayat S,Kom Sebelum kita memulai pastikan kalian sudah menyambungkan alatnya yaitu jaringan server ke mikrotik dan pastikan laptop atau pc kalian sudah terhubung menggunakan jaringan LAN. 1. Buka aplikasi winbox untuk melakukan login - Klik refresh agar dapat menemukan perangkat mikrotik - Kemudian klik pada bagian MAC Address - Selanjutnya klik Connect 2. Merubah nama router Mikrotik (identity) - Klik menu System - Pilih identity ...