Blok Jaringan Internet Di Waktu Tertentu
Tugas : Memblok Jaringan Internet Di Waktu Tertentu
Nama : Jelita
Mapel : Perencanaa dan Pengalamatan Jaringan
Guru Mapel : Dermawan Hidayat S.Kom
Definisi Memblok Jaringan Di Waktu Tertentu
Memblokir jaringan di waktu tertentu berarti membatasi atau mencegah akses ke jaringan atau internet selama periode waktu tertentu. Ini bisa dilakukan untuk berbagai alasan, seperti manajemen bandwidth, keamanan, atau untuk membatasi penggunaan internet selama jam-jam tertentu.
Alasan Memblokir
1. Manajemen Bandwidth: Membatasi akses selama waktu tertentu dapat membantu mengoptimalkan penggunaan bandwidth jaringan, terutama jika jaringan sedang mengalami beban berat.
2. Keamanan: Memblokir akses ke situs web atau aplikasi tertentu selama waktu tertentu dapat membantu melindungi jaringan dari ancaman keamanan.
3. Pembatasan Penggunaan: Memblokir akses selama jam-jam tertentu dapat membantu orang untuk lebih fokus pada pekerjaan atau tugas lainnya, misalnya dengan memblokir akses ke media sosial atau game online.
Nah disini kota angkat blok jaringan dari jam 9:00 sampai jam 10:00
pertama tama yaitu dengan konfigurasi dasar pada mikrotik, setelah itu kita masuk ke menu "IP" lalu klik "firewall" nah disini kita add di "filter rules"
Sebelum memblok jaringan ini kita akan menyesuaikan waktu atau jam pada mikrotik sesuai dengan waktu atau jam Dunia nya yaitu dengan memasuki menu "ip" lalu kita klik pada menu "SNTP client"
Nah pada menu SNTP client ini kita atur sesuai gambar di bawah.
Sebelum mengatur atau memblok jaringan nya kita tes terlebih dahulu
Nah pada gambar diatas menunjukkan bahwa kita terhubung dengan jaringan. Disni kita hanya mengatur di bagian General, extra, dan action, nah Disni kita atur di menu general seperti gambar di bawah, Dan pada bagian out. interface kita masukkan wlan1







Comments
Post a Comment